*BSM8BUzpGpA9BSY8BUGoBUr5Td==*

Doa Ahir Tahun & Awal Tahun

Doa Ahir Tahun & Awal Tahun


Tahun Baru Hijriah 1446 H akan segera tiba. Momen pergantian tahun ini merupakan waktu yang tepat untuk merenungkan perjalanan hidup di tahun yang lalu dan menyambut tahun baru dengan penuh harapan dan semangat baru.

Pekan ini umat Islam memasuki minggu terakhir bulan Dzulhiijah, atau hari ini bertepatan dengan 28 Dzulhijjah 1445 H. Besok pada 29 Dzulhijjah, kaum Muslimin akan melakukan rukyatul hilal menentukan awal bulan baru. Jika perukyat dapat melihat hilal, maka keesokan harinya jatuh awal bulan baru, yaitu 1 Muharram 1446 H. 

Salah satu amalan yang dianjurkan untuk dilakukan menjelang dan saat pergantian Tahun Baru Hijriah adalah membaca doa akhir dan awal tahun. Doa-doa ini berisi permohonan kepada Allah swt agar diberikan limpahan rahmat, taufik, dan hidayah di tahun yang akan datang.



 

0 Komentar